Selasa, 24 Mei 2011

BOLEHKAH SESEORANG YANG SAKIT, TERBANG (NAIK PESAWAT TERBANG) ?

BOLEHKAH SESEORANG YANG SAKIT,
TERBANG (NAIK PESAWAT TERBANG) ?

Mungkin anda pernah menghadapi masalah di atas; tabel berikut ini mudah-mudahan dapat
membantu anda:

KATEGORI
KONTRA INDIKASI


Umum
Harapan hidup rendah/kecil
Penyakit menular
Gangguan tingkah laku yang belum stabil


Kardiovaskular
Infark miokard dalam 3 minggu sebelumnya
Angina tak stabil (unstable angina)
Operasi bypass koroner dalam 2 minggu sebelumnya
Payah jantung belum terkompensasi
Aritmia tak terkontrol


Pernafasan
Infeksi paru menular
Tekanan oksigen parsial arterial < 70 mmHg di permukaan laut tanpa
suplemen oksigen
Eksaserbasi penyakit paru obstruktif/restriktif
Efusi pleura berat
Pneumothorax dalam 3 minggu sebelumnya


Neurologik
Gangguan peredaran darah otak (stroke) dalam 2 minggu
Sebelumnya
Serangan (seizures) tak terkontrol


Bedah
Pembedahan gastrointestinal, toraks, THT atau neurologik dalam
2 minggu sebelumnya


Kehamilan
Lebih dari 35 minggu
Kehamilan bermasalah


Bayi

Sampai usia 1 minggu


Lain-lain
Anemia berat (Hb kurang dari 8,5 g/dl)
Krisis sickle cell
Penyakit akibat dekompresi (decompression sickness)


Sumber : N. Engl. J. Med. 2002; 346: 1069